RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Mata
Pelajaran : BAHASA ARAB
Tingkat
Pendidikan : SD
Kelas/Semester : VI/I
Tahun
Pelajaran : 2018 - 2019
Standar Kompetensi:
1.
Menguasai
empat kemampuan dasar berbahasa Arab.
Kompetensi Dasar:
1.1.Menyimak, berbicara, membaca dan menulis tentang
keadaan di sebuah halaman yang mengandung isim isyarah, isim istifham, serta
isim mudzakar dan huruf jar.
Indikator:
1.
Mendengarkan
wacana lisan yang berbentuk kalimat sederhana tentang keadaan di sebuah halaman
yang mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
2.
Mengucapkan
kembali wacana lisan yang berbentuk kalimat sederhana tentang keadaan di
halaman yang mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
3.
Menyampaikan
informasi secara lisan dengan intonasi yang tepat tentang keadaan di halaman
yang mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
4.
Melakukan
dialog sederhana dengan intonasi yang tepat tentang keadaan di halaman yang
mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
5.
Membaca
dengan nyaring teks sederhana dengan intonasi yang tepat tentang keadaan di
halaman yang mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
6.
Memahami
teks bacaan dan menemukan kosa kata baru tentang tentang keadaan di halaman
yang mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
7.
Menulis
kata sederhana menjadi kalimat tentang tentang keadaan di halaman yang
mengandung isim isyarah, isim istifham, dan huruf jar.
Alokasi Waktu: ... x 1 Jam pelajaran
A.
Hasil Belajar
1.
Siswa
mampu menirukan bacaan yang diperdengarkan secara baik dan benar serta memahami
makna kata.
2.
Siswa
mampu melakukan percakapan menggunakan mufrodat baru dengan pola kalimat
tertentu.
3.
Siswa
mampu mengidentifikasi kata sesuai dengan kedudukan dalam kalimat.
4.
Siswa
mampu membaca dengan intonasi yang baik dan benar, dan menemukan informasi
tertentu dari teks hiwar atau bahan bacaan yang disediakan.
5.
Siswa
mampu menulis dan menyusun kata-kata dalam bentuk kalimat sempurna sesuai
dengan pola kalimat yang dipelajari.
v
Karakter
siswa yang diharapkan:
·
Rasa
ingin tahu
·
Tanggung
jawab
·
Teliti
B.
Materi Pembelajaran
فِي السَاحَةِ
·
مَهَارَةُ الْإِسْتِمَاعِ
·
مَهَارَةُ الْكَلَامِ
·
مَهَارَةُ الْقِرَاءَةِ
·
مَهَارَةُ الْكِتَابَةِ
v
Karakter
siswa yang diharapkan:
·
Rasa
ingin tahu
·
Gemar
membaca
·
Tekun
C.
Metode Pembelajaran
1.
Ceramah
bervariasi
2.
Inkuiri
3.
Tanya
jawab
4.
Simulasi
D.
Langakah-langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi
Pembelajaran/Kegiatan Belajar)
1.
Pertemuan ke Satu
a.
Pendahuluan
1)
Apresiasi
Mempersiapkan kelas dalam
pembelajaran (absensi, kebersihan, dan lain-lain).
2)
Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa
dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan.
3)
Memberikan
informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
b.
Kegiatan Inti
1)
Eksplorasi
·
مَهَارَةُ الْإِسْتِمَاعِ Guru membacakan, murid
mendengar dan menirukan.
·
مَهَارَةُ الْكَلَامِ Guru meragakan teks
hiwar secara berpasangan.
2)
Elaborasi
·
Memberikan
tugas
3)
Konfirmasi
·
Guru
mengklarifikasi dan menyimpulkan materi yang telah diajarkan.
c.
Penutup
1)
Mengadakan
post test
2)
Guru
memberikan tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi selanjutnya.
2.
Pertemuan ke Dua
a.
Pendahuluan
1)
Apresiasi
Mempersiapkan kelas dalam
pembelajaran (absensi, kebersihan, dan lain-lain).
2)
Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa
dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan.
3)
Memberikan
informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
b.
Kegiatan Inti
1)
Eksplorasi
·
مَهَارَةُ الْقِرَاءَةِ Guru membacakan teks,
kemudian menerjemahkan ke dalam bahasa Indonesia, siswa mendengarkan sambil
mencatat.
·
مَهَارَةُ الْكِتَابَةِ Guru mengajak siswa
untuk menulis bacaan menggunakan bahasa arab.
2)
Elaborasi
·
Memberikan
tugas
3)
Konfirmasi
·
Guru
mengklarifikasi dan menyimpulkan tentang materi yang telah diajarkan.
c.
Penutup
1)
Mengadakan
post test
2)
Guru
memberikan tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi selanjutnya.
E.
Sumber Belajar
a.
Buku
Bahasa Arab Kelas VI
b.
Referensi
lain yang relevan
F.
Penilaian Hasil Belajar
A.
Penguasaan Konsep dan Nilai-nilai
Bentuk instrumen: pilihan ganda,
isian, dan uraian
Contoh soal: سَاحَةٌ, السَّاحَةُ اَمَامَ الْبَيْتِ ..........
B.
Penerapan Konsep
Bentuk instrumen: uji praktek,
penilain sikap, dan portofolio
Contoh soal: Jawablah
pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!
Pertanyaan:
1.
بَيْتٌ جَمِيْلٌ ............
”